Aplikasi Live Streaming Bola Gratis

Aplikasi Live Streaming Bola Gratis– kalian pernah gak sih mengalami kesulitan disaat mau nonton sepak bola favorit kalian tapi malah gak bisa nonton nya?

Kedalamnya sih bisa macam- macam dari tidak ditayangkan siaran sepak bola nya atau karena kalian kesulitan untuk menontonnya karena harus berlangganan terlebih dahulu.

Pasti kalian kesel banget kan kalau hal itu terjadi di saat tim favorit kalian akan bertanding dan kalian tidak bisa menontonnya kan

Nah disini kita akan ngebahas aplikasi-aplikasi  live streaming bola yang bisa kalian download untuk menonton tim sepak bola kesayangan anda

aplikasi live streaming bola adalah sebuah aplikasi yang memudahkan kalian dalam menonton siaran sepak bola secara live, baik itu berbagai liga internasional seperti Premier League, LaLiga, Liga Europa, hingga Liga Indonesia

deretan aplikasi live streaming bola di bawah ini merupakan aplikasi live streaming yang bisa kalian tonton di gadgets kalian dengan gratis

kalian penasaran bukan aplikasinya apa saja? Yuk langsung saja simak di bawah ini ya !

Daftar Aplikasi Live Streaming Bola Gratis Paling Lancar untuk Android 2022

aplikasi live streaming bola

Artikel lainnya:

1. Video TV

Aplikasi live streaming bola yang bisa kalian pakai adalah video TV. Didalam aplikasi vidio TV ini kalian bisa menonton semua siaran liga sepak bola seperti Premier League, LaLiga, Liga Europa, hingga Liga Indonesia

selain liga sepak bola, kalian juga bisa menonton barbagai macam olah raga lainnya sepeti olahraga bulu tangkis seperti , AFC Asian Cup, BWF Thomas & Uber Cup, French Open, Denmark Open dan juga dari olah raga bola basket seperti NBA dan masih banyak lagi olahraga lainnya.

Selian kalian bisa menonton siaran olahraga kalian juga bisa menonton Drama Korea, Anime dan banyak hal lainnya, sehingga kelurga juga bisa menikmati nya Bersama.

Namun kekuranga dari aplikasi ini kalian harus berlangganan untuk menikmati segala kenikmatan yang di sajikan oleh video TV. Mulai dari Rp19.000/minggu  dan Rp29.000/bulan.

Nama AplikasiVidio TV
PengembangPT Vidio Dot Com
Rating⭐⭐⭐⭐⭐
Link DownloadDisini

2. Super Soccer TV 

Aplikasi live streaming bola selanjutnya yang dapat kalian gunakan iyalah Super Soccer TV, aplikasi tersebut telah bekerja sama dengan MUTV 24 dan Chinese Super League.

Karena telah bekerja sama dengan MUTV 24 maka di aplikasi ini kalian bisa menonton siaran Manchester United secara langsung, jadi bagi kalian yang merupakan penggemar Manchester United wajib menginstal Super Soccer TV di gadgets kalian.

Selian itu di aplikasi ini kalian juga dapat menonton Garuda Select, Bundes Liga, UEFA Euro, dan lainnya

Agar kalian dapat menikmati aplikasi ini dengan baik gadgets kalian harus memiliki OS minimal Android 5.0  keatas dan kapasitas yang di perluakan untuk menginstal aplikasi ini cukup ringan yaitu 27 MB saja.

Nama AplikasiSuper Soccer TV 
PengembangARM Enterprises
Rating⭐⭐⭐⭐⭐
Link DownloadDisini

3. Mola TV

Aplikasi live streaming bola yang tidak kalah keren yaitu Mola TV, Untuk kalian para pecinta sepak bola dan ingin yang gratisan kalian wajib menginstal aplikasi ini

walaupun di Mola Tv  gratis tapi yang ditanyangkan disini tidak kalah dengan aplikasi yang berbayar loh, yaitu liga Premier League, Bundes Liga, Garuda select, Piala Indonesia dan liga putri

namun kekurangan dari Mola TV yaitu terkadang pertandingan-pertandinga Big Match hanya  tersedia bagi pelanggang khusus yang berbayar.

Hamper sama dengan yang diatas untuk menikmati aplikasi ini dengan baik kalian harus memiliki gadgets dengan system android 5.0 ke atas dan kapasitas yang diperlukan untuk aplikasi ini yaitu 49 MB

Nama AplikasiMOLA tv
PengembangPT Global Media Visual
Rating⭐⭐⭐⭐⭐
Link DownloadDisini

4. beIN SPORTS CONNECT

Aplikasi live nonton siaran bola gratis selanjutnya adalah beIN SPORTS CONNECT, Aplikasi ini merupakan salah satu alikasi yang sudah terkenal dan meruppakan salah satu siaran olahraga terbaik.

Aplikasi beIN SPORTS CONNECT setiap harinya menyajikan pertandingan-pertandingan yang menarik dari liga Liga Inggris, Liga Champion, dan masih banyak lagi yang lainnya

Untuk negara kita Indonesia siaran yang di dapat di beIN SPORTS CONNECT iayalah FA Cup, Serie A, Ligue 1, LaLiga, Major League Soccer, LFCTV, MUTV dan banyak lagi.

Kekurangan dari aplikasi ini iyalah kebanyakan siaran pertandingan hanya dapat di tonton oleh pengguna premium, namun ada juga beberapa pertandingan yang dapat kalian liat secara gratis

Kaluau kalian pengguna baru aplikasi beIN SPORTS CONNECT kalian dapat menikmati Free Trial selama 1 Minggu

Aplikasi beIN SPORTS CONNECT ini cukup ringan, kalian hanya memerlukan kapasitas 31 MB untuk menikmati aplikasi ini dengan sistem android minimal 5.0

Nama Aplikasi beIN SPORTS CONNECT
PengembangbeIN Sports Asia Pte Limited
Rating⭐⭐⭐⭐⭐
Link DownloadDisini

5. Live Soccer TV

Aplikasi untuk nonton live liga champion bola berikutnya yaituLive Soccer TV, aplikasi ini mendukung di perangkat Android maupun iOS.

aplikasi Live Soccer TV membuat kalian dapat menonton pertandingan sepak bola secara live,  melihat jadwal pertandingan pertandingan sepak bola, dan masih banyak lagi.

Live Soccer TV memiliki banyak keunggulan salah satu nya yaitu memiliki jadwal pertandingan sepak bola secara resmi sehingga kalian bisa memasang pengingat di setiap pertandingan yang kalian tunggu 30 Menit sebelum pertandingan di mulai.

Aplikasi Live Soccer TV ini memiliki kapasitas yang luamayan dibandingan dengan yang lainnya, kalian memerlukan kapasitas 44 MB untuk menikmati aplikasi ini dengan sistem android minimal 5.0

Nama AplikasiLive Soccer TV
Pengembang442 Apps
Rating⭐⭐⭐⭐⭐
Link DownloadDisini

6. Football Premier League Live TV

Apk nonton bola berikutnya yaitu Football Premier League Live TV. Aplikasi ini menyajikan siaran live streaming secara gratis tanpa biaya langganan bulanan.

Aplikasi Football Premier League Live TV menyajikan informasi mengenai skor sepak bola dari pertandingan dunia secara akurat serta menyajikan pertandingan live Streaming dengan kualitas yang HD.

Aplikasi Football Premier League Live TV merukapan aplikasi yang sangat cocok untuk kalian yang ingin menonton pertandingan sepak bola tanpa perlu berlangganan

Streaming langsung Sepak Bola yang di sajikan Football Premier League Live TV iyalah Liga Inggris, La Liga, Bundesliga, Serie A, Ligue 1, Liga UEFA dan Liga Europa

Untuk kapasitas aplikasi ini cukuplah ringan dibandingkan dengan yang lainnya, yaitu cukup dengan 9,7 MB

gadgets lama kalian pun dapat di gunakan untuk menikmati aplikasi ini karena dengan sistem android minimal 4.1 kalian sudah dapat menggunakan aplikasi tersebut.

Nama AplikasiFootball Premier League Live TV
PengembangSportsmate Technologies
Rating⭐⭐⭐⭐⭐
Link DownloadDisini

Artikel lainnya:

Kesimpulan

Untuk menikmati Aplikasi live streaming bola itu ada banyak aplikasinya, setiap aplikasi memiliki kelebihan dan kekuranganya masing-masing. Tetapi aplikasi diatas adalah aplikasi terbaik yang kami rekomendasikan dari sisi kapasitas dan kualitas yang disediakan.

Aplikasi yang kami rekomendasikan ada yang berbayar dan ada juga yang tidak, itu semua tergantung kebutuhan yang ada perlukan

Selanjutnya tinggal kalian pilih saja yang terbaik yang menurut kalian sangat pas untuk anda.